Resep Buncis Terong Cabe Garam oleh PFX
Inilah resep cara membuat Buncis Terong Cabe Garam. Resep Buncis Terong Cabe Garam yang ditulis PFX bisa menjadi 3 porsi.
Resep Buncis Terong Cabe Garam
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- Secukup nya Buncis
- 4 buah Cabe merah keriting
- 2 buah Terong
- 1/2 Tangkai Daun bawang
- 8 siung Bawang putih
- Tepung bumbu serba guna / Tepung terigu
- Lada & Garam
- Minyak goreng
Langkah
-
potong buncis sebesar telunjuk, dan potong terong seperti koin,
-
buat adonan tepung kering dan basah untuk membuat tempura nya
-Adonan kering: tepung dicampur dengan bubuk cabai, garam dan lada
-Adonan basah: sama seperti adonan kering namun minus garam dan di tambah air secukup nya hingga mengental tp tidak encer
-
jika menggunakan tepung bumbu serba guna, cukup dipisahkan untuk tepung kering dan basah
-
Buncis dan terong yang sudah di potong potong di balur tepung kering lalu ke tepung basah dan ke tepung kering lagi agar tebal dan crispy
-
goreng tempura buncis dan terong sampai golden brown dan crispy, sisihkan
-
iris kecil-kecil bawang putih, cabai merah, Daun bawang
-
tumis bawang putih hingga sedikit kecoklatan
-
tambahkan irisan cabai merah dan daun bawang
-
setelah bawang putih sudah mulai kecoklatan (jangan sampai gosong)
masukan tempura buncis dan terong
tumis hingga merata -
tambahkan lada dan garam secukupnya,
-
and done!!
Itulah tadi Resep Buncis Terong Cabe Garam, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Buncis Terong Cabe Garam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Buncis Terong Cabe Garam Dari PFX diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Buncis Terong Cabe Garam Dari PFX dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/01/resep-buncis-terong-cabe-garam-dari-pfx.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.