Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus) By Rindyana Dewi (Mom AL)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus) By Rindyana Dewi (Mom AL)
  • Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus) oleh Rindyana Dewi (Mom AL)

    Berikut ini resep cara membuat Asam Manis Ikan Asin (Gabus). Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus) yang dishare oleh Rindyana Dewi (Mom AL) dapat disajikan .



    cara membuat Asam Manis Ikan Asin (Gabus)


    Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor ikan asin gabus uk sedang ( boleh diganti yg lain)
    2. 3 siung bawang putih ( iris )
    3. 5 siung bawang merah ( iris )
    4. 4 biji cabe hijau besar ( iris )
    5. 2 buah cabe merah besar ( iris )
    6. 2 buah tomat ( iris )
    7. 10 biji cabe rawit (haluskan)
    8. 1 sdm gula merah yg sudah di sisir
    9. secukupnya garam dan gula

    Langkah

    1. Potong2 dadu ikan asin lalu goreng hingga setengah kering,sisihkan

    2. Tumis bawang merah dan putih sampai harum...masukkan cabe yg sudah dihaluskan...aduk2,tambahkan gula merah dan sedikit air biarkan hingga mendidih lalu masukkan ikan asin yg sudah di goreng tdi

    3. Aduk hingga air menyusut,lalu tambahkan irisan tomat,cabe besar merah dan hijau aduk hingga merata,koreksi rasa kalau ikan sudah asin tidak perlu menambahkan garam...angkat dan sajikan...




    Itulah Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus), Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus) By Rindyana Dewi (Mom AL) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Asam Manis Ikan Asin (Gabus) By Rindyana Dewi (Mom AL) dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2016/12/resep-asam-manis-ikan-asin-gabus-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.