Resep Capcay kuah ayam endesss oleh Novi Ardianti
Dibawah ini adalah cara memasak Capcay kuah ayam endesss. Resep Capcay kuah ayam endesss yang dibuat oleh Novi Ardianti bisa jadi .
Resep Capcay kuah ayam endesss
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 ayam
- 2 biji wortel (iris serong)
- 3 baby corn (iris serong)
- 2 lbr sawi hijau & sawi putih (potong2 skitar 2cm)
- Daun bawang
- 1 sdm saos tiram
- 3 siung bawang putih
- 1 bawang bombay
- 1 sdt Merica bubuk
- Bawang goreng
- secukupnya Garam,gula, royco ayam
- 3 sdm minyak goreng
- 1 sdm tepung maizena (larutkan dgn 2sdm air hangat)
Langkah
Pertama, cuci tangan trlebih dahulu, lalu cuci ayam, potong kecil2 lalu rebus (sisihkan)
Iris halus bawang putih dan bawang bombay lalu tumis sampai harum
Masukan irisan wortel dan baby corn dan msukan air rebusan ayam beserta ayam yg sdh d rebus td. Diamkan sampai mendidih
Lalu tambahkan masukan garam, gula, royco, saos tiram dan tepung maizena yg sdh dilarutkan dgn air.
Terakhir baru msukan sawi hijau, sawi putih dan irisan daun bawang..
Aduk2 sebentar hingga semua sayur matang, jgn trlalu lama agar sayuran tdk layu.
Setelah matang taburi dgn bawang goreng di atasnya..
Selesai.
Demikianlah Resep Capcay kuah ayam endesss, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Capcay kuah ayam endesss diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Capcay kuah ayam endesss Kiriman dari Novi Ardianti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Capcay kuah ayam endesss Kiriman dari Novi Ardianti dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/12/resep-capcay-kuah-ayam-endesss-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.