Resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar oleh Joanne Sebastian
Berikut ini adalah resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar. Resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar yang dishare oleh Joanne Sebastian cukup untuk .
Resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar
Porsi:
Bahan-bahan
- ??bahan A :
- 100 gr cream cheese
- 50 gr mascarpone cheese
- 80 gr gula halus
- 1 sdm air lemon (saya skip)
- 1 sdt vanilla essence (saya skip)
- ??bahan B :
- 150 gr whippy cream bubuk
- 250 ml susu cair strawberry dingin
- Sesuai selera strawberry segar, bekukan
- ??bahan lainnya :
- Secukupnya biskuit oreo, tumbuk kasar
Langkah
-
Mixer bahan A hingga lembut dan tercampur rata, sisihkan
-
Siapkan bahan B, blender susu cair strawberry bersama dengan strawberry beku sampai menjadi milkshake, lalu mixer whippy cream bubuk bersama blenderan susu dan strawberry dingin tadi hingga kaku
-
Tuang bahan A kedalam kocokan bahan B, mix sebentar dengan speed rendah asal tercampur rata aja, masukkan dalam plastik segitiga, gunting ujungnya, sisihkan
-
Siapkan jar / gelas, susun secukupnya biskuit oreo kedalam dasar jar, semprotkan adonan cream cheese strawberry secukupnya diatas biskuit, masukkan lagi remahan oreo, dan semprot lagi cream cheese strawberry diatasnya, lakukan hingga habis jika ingin hasil beberapa lapis
-
Simpan ke dalam kulkas, sajikan dalam keadaan dingin, enaaak??
Demikianlah tadi Resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar Dari Joanne Sebastian diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oreo Berry - Cheese Cake In Jar Dari Joanne Sebastian dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/10/resep-oreo-berry-cheese-cake-in-jar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.