Resep Lumpia isi sayur daging ?? oleh tya fransiska
Berikut ini cara membuat Lumpia isi sayur daging ??. Resep Lumpia isi sayur daging ?? yang ditulis tya fransiska cukup untuk .
Resep Lumpia isi sayur daging ??
Porsi:
Bahan-bahan
- #Untuk isi #
- 1 buah wortel
- 1 biji kentang
- 4 biji buncis
- 3 potong sayap campur daging ayam (disuwirin)
- 1/4 kg kol/gubis
- 1 biji telur (orak arik)
- sedikit penyedap rasa
- secukupnya gula
- secukupnya garam
- 1 sdt merica bubuk
- sedikit vitcin
- secukupnya air bersih
- secukupnya minyak untuk menggoreng
- 1/4 kg kulit pangsit yg sudah jadi
Langkah
-
Iris lembut" semua sayuran,cuci bersih tiriskan
-
Tumis semua sayuran kedlm minyak panas lalu masukkan telur yg sudh diorak arik dan ayam yg sudh disuwirin aduk hingga rata dan layu
-
Masukkan bumbu garam,gula,vitcin,penyedp rasa aduk hingga rata diamkn sbntr agar bumbu meresp
-
Masukkan sdkit air aduk hingga rata jngn lupa koreksi rasa dan tnggu air menyurt hbs lalu matikan
-
Siapkan kulit lumpia dipapan lalu ksh isi tumis sayurn 2 sdm lalu lipat kulit lumpia biar rapi dan tak mudh lepas saat digoreng
-
Kalo sudh diisi semua lalu goreng lumpia dg api sedng dan tunggu warna sampai kecoklatn lalu angkt dan siap disajikan dg saus sambal ato cabe yah... ??
Demikianlah Resep Lumpia isi sayur daging ??, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lumpia isi sayur daging ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lumpia isi sayur daging ?? Kiriman dari tya fransiska diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lumpia isi sayur daging ?? Kiriman dari tya fransiska dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/10/resep-lumpia-isi-sayur-daging-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.