Resep Balado Pare Teri ala bundakeia oleh DapurBundaKeia
Berikut ini adalah cara membuat Balado Pare Teri ala bundakeia. Resep Balado Pare Teri ala bundakeia yang dishare oleh DapurBundaKeia bisa disajikan .
Resep Balado Pare Teri ala bundakeia
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah pare, buang bijinya, iris tipis-tipis
- 1/2 ons teri medan, goreng kering
- 3 siung bawang putih, iris tipis,
- 3 siung bawang merah, iris tipis
- secukupnya Garam, lada bubuk, gula pasir
- secukupnya Minyak goreng
- Bumbu halus :
- 3 buah cabai merah besar
- 2 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
Langkah
-
Pare yang telah diiris tipis2, taburi garam secukupnya (kurleb 1 sdm), remas2 hingga rata, diamkan sejenak, kemudian cuci bersih kembali, tiriskan.. Ulangi proses ini 2x.
-
Panaskan minyak goreng hingga betul2 panas, masukkan pare, goreng hingga kering berwarna agak kecoklatan, angkat, tiriskan.
-
Panaskan minyak secukupnya, goreng bawang merah & bawang putih hingga harum, kemudian masukkan bumbu halus, tumis hingga wangi.
-
Masukkan pare yang telah digoreng kering tadi, juga teri yang telah digoreng kering ya, aduk rata. Boleh tambahkan air jika perlu.
-
Beri garam, gula & lada secukupnya, aduk rata, angkat dan siap disantap...
Demikianlah tadi Resep Balado Pare Teri ala bundakeia, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Balado Pare Teri ala bundakeia diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Balado Pare Teri ala bundakeia Oleh DapurBundaKeia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Balado Pare Teri ala bundakeia Oleh DapurBundaKeia dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/10/resep-balado-pare-teri-ala-bundakeia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.