Resep OngoL-0ngoL oleh Dapoer LinaA
Berikut ini resep cara membuat OngoL-0ngoL. Resep OngoL-0ngoL yang dishare oleh Dapoer LinaA cukup untuk .
Resep OngoL-0ngoL
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr tepung hunkwe
- 175 gr gula pasir
- 500 ml air
- 2 tetes Pasta pandan
- 1/6 sdt garam
- Pelengkap:
- 1/4 kelapa agak muda, parut putih
- 1/4 sdt garam
Langkah
-
Kelapa parut campur garam dikukus 10 menit. Sisihkan.
-
Campur tepung, gula, air, pasta dan garam dalam panci di atas kompor. Lalu hidupkan kompor sedang, sambil aduk-aduk dgn sendok kayu sampai kental seperti lem.
-
Kecilkan api, dan terus diaduk-aduk agar tidak gosong. Masak yg lama sampai tanak, baru matikan kmpor.
-
Tuang kecetakan yg diberi alas plastik pada dasar cetakan. Biarkan hilang uap panasnya lalu masukkan ke kulkas.
-
Setelah dingin buka dari cetakan lalu potong kecil (sesuai selera) dan gulingkan pada kelapa parut hingga tertutup semua permukaan. Sudah jadi, bisa dinikmati langsung atau dingin.
Itulah Resep OngoL-0ngoL, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep OngoL-0ngoL diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep OngoL-0ngoL By Dapoer LinaA diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep OngoL-0ngoL By Dapoer LinaA dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/09/resep-ongol-0ngol-by-dapoer-linaa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.