Resep Donat tape oleh Susi Agung
Berikut ini resep cara membuat Donat tape. Resep Donat tape yang dibuat oleh Susi Agung cukup untuk .
Resep Donat tape
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram tepung cakra
- 200 gram tape singkong, haluskan
- 100 gram gula pasir
- 80 gram mentega/margarin
- 4 kuning telur
- 1 sachet ragi instan (11 gram)
- 50 gram susu bubuk
- 1/2 sdt garam
- 180 ml air dingin (air es)
Langkah
-
Campur terigu, gula, ragi & susu bubuk dalam mangkuk besar, aduk rata, buat lubang ditengahnya, masukkan kuning telur, aduk rata kembali, masukkan tape, aduk rata, masukkan air es sedikit2 lalu uleni adonan hingga kalis, masukkan margarin & garam, uleni kembali sampai adonan kalis elastis, bulatkan adonan, tutup dengang plastik wrap, diamkan 40-60 menit.
-
Kempiskan adonan, timbang adonan masing2 50 gram, bulatkan lembali, diamkan kembali 20 - 25 menit.
-
Setelah profing kedua panaskan minyak goreng, lubangi bagian tengah adonan denganibu jari, goreng adonan dalam minyak panas dengan api kecil sampai matang, cukup 1 x balik untuk masing2 sisinya, angkat, tiriskan dan biarkan dingin baru diberi topping sesuai selera (me: taburi gula donat), sajikan.
Demikianlah tadi Resep Donat tape, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Donat tape diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat tape Oleh Susi Agung diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donat tape Oleh Susi Agung dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/08/resep-donat-tape-oleh-susi-agung.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.