Resep Bolu Pisang mas Rully oleh Lusiana Emak SerIn
Berikut ini adalah resep masakan Bolu Pisang mas Rully. Resep Bolu Pisang mas Rully yang dishare oleh Lusiana Emak SerIn dapat disajikan .
Resep Bolu Pisang mas Rully
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 Gram Pisang Ambon
- 3 Butir Telur
- 125 Gram Gula Pasir
- 1 sdt emulsifier
- 250 gram tepung terigu
- 125 gram margarine
- 25 gram butter
- 30 gram susu bubuk full cream
- 1/2 sdt vanilla
Langkah
Siapkan loyang Brownies Uk. 22 atau bisa menggunakan loyang Turban olesi margarin dan lapisi dengan kertas roti. Sisihkan..
Cairkan Margarine dan Butter, lalu dinginkan..
Haluskan pisang dengan menggunakan garpu..
Panaskan Ovem dengan temperatur 170°C.
Mixer dengan Speed tinggi Telur, Gula, Vanilla bubuk dan Emulsifier hingga jejak..
Masukan pisang yang sudah dihaluskan lalu matikan mixer..
Masukan terigu dan susu bubuk lalu aduk menggunakan tekhnik aduk balik hingga rata..
Setelah itu masukan campuran margarin dan butter yang sudah dicairkan tadi, dan aduk kembali dengan cara yang sama (aduk balik)..
Setelah semua tercampur.. bisa tambahkan kismis di adonan.. lalu masukan dalam loyang yang sudah kita siapkan..
Beri toping sesuai selera.. lalu panggang dalam oven dengan suhu 170°C. Sampai matang.. masing masing oven berbeda jadi dipantau terus kematangannya..
Setelah matang.. keluarkan dari oven dan lepaskan kertas roti lalu dinginkan..
Bolu Pisang siap untuk di sajikan..
Demikianlah Resep Bolu Pisang mas Rully, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Pisang mas Rully diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pisang mas Rully By Lusiana Emak SerIn diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Pisang mas Rully By Lusiana Emak SerIn dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/08/resep-bolu-pisang-mas-rully-by-lusiana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.