Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly - MomiCica

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly - MomiCica
  • Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly oleh MomiCica

    Berikut ini resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly. Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly yang dibuat oleh MomiCica bisa disajikan 9-12 slice.



    gambar untuk cara membuat Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly


    Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly


    Porsi: 9-12 slice

    Bahan-bahan

    1. 1/2 cup tepung kelapa
    2. 1/4 sdt garam
    3. 1/2 sdt baking soda
    4. 4 butir telur
    5. 2 sdm greek yogurt
    6. 1/2 cup minyak kelapa atau sesuai selera (saya mix setengahnya dengan ghee cair atau bisa juga gunakan butter cair)

    Cara Membuat

    1. Panaskan oven suhu 350'f/160'c. Siapkan loyang roti, lapisi kertas dan semprot minyak atau oles butter.

    2. Kocok telur dan yogurt sampai menyatu, masukkan tepung, garan dan baking soda, aduk rata, terakhir tuang campuran minyak sedikit2 sampai adonan menyatu. Tuang kedalam loyang dan panggang selama 40 min. Keluarkan dan dinginkan di rak. Iris sesuai selera.




    Itulah Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly - MomiCica diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti Tawar Tepung Kelapa (low carb) #ketofriendly - MomiCica dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/07/resep-roti-tawar-tepung-kelapa-low-carb.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.