Resep Rujak Serut Buah oleh Noof's Kitchen
Dibawah ini adalah cara membuat Rujak Serut Buah. Resep Rujak Serut Buah yang ditulis Noof's Kitchen bisa disajikan 6 orang.
Resep Rujak Serut Buah
Porsi: 6 orang
Bahan-bahan
- Untuk Kuah :
- 1/2 kilo gula jawa
- 1 buah terasi ABC (bakar)
- 2 sendok makan garam/sesuai selera
- 3 buah cabe merah besar / sesuai selera
- 10 buah cabe rawit/sesuai selera
- 50 gram asam
- 500 ml air
- Buah nya aku pakai
- 1 batang Ubi (aku pakai yg warna orange)
- 2 buah timun (aku pakai 2 karna kecil)
- 2 buah kedondong
- 1/2 buah pepaya yg masih mengkal / setengah matang
- 1/2 buah Nanas
- 3 buah mangga muda ukuran kecil
Langkah
-
Haluskan cabe dan terasi. Lalu tuang dalam panci tambahkan gula, garam, asam jawa Dan air. Rebus hingga mendidih Dan sedikit menyusut, sisihkan biarkan dingin
-
Serut semua buah kecuali nanas, untuk nanas saya cacah kasar.
-
Dalam wadah campurkan buah yg sudah diserut dengan kuah yg sudah dingin tadi, aduk sampai tercampur rata.
-
Jika ingin lebih mantap, Masukkan kulkas terlebih dulu sebelum disantap ?? Dan jika suka bisa ditambahin kacang tanah goreng yg ditumbuk kasar.
Itulah tadi Resep Rujak Serut Buah, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Rujak Serut Buah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rujak Serut Buah Oleh Noof's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rujak Serut Buah Oleh Noof's Kitchen dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/06/resep-rujak-serut-buah-oleh-noof-kitchen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.