Resep Sop tahu bakso ikan super simple - Rina Riyanti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sop tahu bakso ikan super simple - Rina Riyanti
  • Resep Sop tahu bakso ikan super simple oleh Rina Riyanti

    Inilah resep Sop tahu bakso ikan super simple. Resep Sop tahu bakso ikan super simple yang dishare oleh Rina Riyanti bisa menjadi .



    gambar untuk resep makanan Sop tahu bakso ikan super simple


    Resep Sop tahu bakso ikan super simple


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr ikan tenggiri fillet
    2. 12 bh Tahu coklat
    3. 500 cc kuah kaldu sapi
    4. 1 sdt bawang putih halus
    5. 1/4 sdt merica bubuk
    6. 2 butir bawang merah
    7. 3 batang daun bawang iris2 tipis
    8. 1 sdm tepung sagu

    Cara Membuat

    1. Cacah kasar daging tenggiri dengan menggunakan pisau

    2. Campur daging tenggiri cacah dengan bawang putih, lada, setengah daun bawang, dan tepung sagu

    3. Belah tahu coklat,masukkan adonan tenggiri kedalam tahu

    4. Tumis bawang merah sampai harum

    5. Masukkan kuah kaldu sapi

    6. Masukkan tahu, masak sampai daging ikan matang

    7. Masukkan daun bawang iris

    8. Dapat ditambahkan sayur2an seperti wortel, sawi, sawi putih atau brokoli sesuai selera




    Itulah Resep Sop tahu bakso ikan super simple, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sop tahu bakso ikan super simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop tahu bakso ikan super simple - Rina Riyanti diatas pada kategori resep berikut ini
           

    Anda sedang membaca Resep Sop tahu bakso ikan super simple - Rina Riyanti dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/04/resep-sop-tahu-bakso-ikan-super-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.