Resep Rainbow cake kukus oleh anif agustina
Dibawah ini adalah resep masakan Rainbow cake kukus. Resep Rainbow cake kukus yang dibuat oleh anif agustina bisa menjadi .
Resep Rainbow cake kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- bahan a
- 4 buah telor
- 200 gr gula pasir
- 1 sdm sp
- secukupnya vanili dan garam
- bahan b
- 150 gr tepung terigu
- 1 saset susu dancow
- bahan c
- 150 cc minyak goreng
- 1 saset skm
- pewarna makanan 6 warna (merah.jingga.kuning.hijau.biru.ungu)
Langkah
-
Mixer bahan a sampai kental berjejak.
-
Campur bahan b
-
Masukkan bahan b dan c kedalam bahan a secara bergantian menggunakan spatula
-
Bagi adonan menjadi 6 warna. masing2 dikasih pewarna
-
Siapkan loyang ukuran 18x 18 yang sudah dilapisi kertas minyak dan dioles margarin
-
Kukus adonan pertama krg lebih 10menit, adonan ke2-5 krg lebih 8 menit.dan adonan ke 6 krg lebih 15 menit
-
Selamat mencoba
Itulah Resep Rainbow cake kukus, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Rainbow cake kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rainbow cake kukus Oleh anif agustina diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rainbow cake kukus Oleh anif agustina dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/03/resep-rainbow-cake-kukus-oleh-anif.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.