Resep Pizza Mishiju Ketofy oleh Maghfirah Ummu 'Afif
Berikut ini resep masakan Pizza Mishiju Ketofy. Resep Pizza Mishiju Ketofy yang dibuat oleh Maghfirah Ummu 'Afif bisa jadi .
Resep Pizza Mishiju Ketofy
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 sdm Tepung Keto
- 2 sdm Psshyllium Husk + air 50 ml
- 3 butir Telur
- 1 bgks Bihun Shirataki
- sesuai selera Ayam suir
- 1 btg Daun bawang dan seledry msg² (di rajang halus)
- 1 sdt Lada putih bubuk
- 1 sdt Bawang putih bubuk (bisa jg bawang putih 3 siung di parut)
- 1/4 sdt Garam
- 75 gr Keju parut Chedder Kraft
- secukupnya Mozzarella
- sesuai selera Bon cabe level 15
Langkah
-
Panaskan air diats kompor, stlh mendidih masukkan bihun shirataki krg lbh 2-3 menit. (Bihun sblmnya telah dicuci stlh ditiriskan airnya).
-
Tiriskan bihun stlh cukup 3 menit, lalu bilas dg air y mengalir. Rajang kecil² bihun dg memggunakan pisau atau gunting.
-
Masukkan semua bahan kedalam wadah kecuali keju, mozarella dan bon cabe. Aduk hingga tercampur rata dan mengental. Masukkan bon cabe sktr 1/2 sdm, keju parut 1 sdm lalu aduk hingga tercampur rata.
-
Panaskan cetakan pizza mini dg menggunakan butter, matikan api kompor, masukkan adonan ke cetakan lalu taburi mozarella, bon cabe dan keju parut. tutup lalu tunggu hingga pizza mishiju nya matang lalu angkat.
-
Lakukan hingga adonan habis.
-
Selamat memcoba
Demikianlah tadi Resep Pizza Mishiju Ketofy, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pizza Mishiju Ketofy diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza Mishiju Ketofy Karya Maghfirah Ummu 'Afif diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pizza Mishiju Ketofy Karya Maghfirah Ummu 'Afif dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/03/resep-pizza-mishiju-ketofy-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.