Resep Tumis Teri Pete By nadia khanza

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis Teri Pete By nadia khanza
  • Resep Tumis Teri Pete oleh nadia khanza

    Dibawah ini adalah resep Tumis Teri Pete. Resep Tumis Teri Pete yang dibuat oleh nadia khanza cukup untuk .



    cara membuat Tumis Teri Pete


    Resep Tumis Teri Pete


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bks Ikan Teri (cuci, tiriskan)
    2. 2 bh Ranti/Tomat Ijo (cuci, iris" memanjang)
    3. 2 papan Pete (belah jd 2)
    4. 1 gengam Daun So
    5. Cabai Setan (sesuai selera, iris)
    6. 3 Bawang Merah (iris)
    7. 2 Bawang Putih (iris)
    8. Kaldu Bubuk
    9. Garam dan Gula Pasir
    10. 1 ruas Lengkuas (geprek, bisa skip*)
    11. Sedikit Minyak dan Air

    Langkah

    1. Panaskan minyak, tumis Cabai. Bawang merah. Bawang putih dan lengkuas sampe layu dan wangi, masukan Ikan Teri yg sdh dicuci tadi, aduk sampe rata lalu susul masukan petenya, jika sdh berybah dan sedikit layu. Tambahkan secukupnya Air

    2. Tambahkan Kaldu Bubuk. Garam dan Gula Pasir, jika sdh mendidih masukan Ranti/Tomat Ijonya. Kalo Sii Tomat sdh layu dan sedikit empuk, masukan Daun so'nya aduk rata

    3. Check rasa, Jika sdh Oke dan Si Daun So layu, tunggu air agak menyusut (nyemek" gitu ?? bahasanya apa ya?) Matikan kompor dan Sajikannn dg Nasi Hangat dan Kerupuk

    4. Selamat Mencoba ??




    Demikianlah tadi Resep Tumis Teri Pete, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tumis Teri Pete diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Teri Pete By nadia khanza diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis Teri Pete By nadia khanza dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/02/resep-tumis-teri-pete-by-nadia-khanza.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.