Resep Kebab Turki HomeMade oleh Reamur Ai Haibara
Inilah resep Kebab Turki HomeMade. Resep Kebab Turki HomeMade yang ditulis Reamur Ai Haibara dapat disajikan .
Resep Kebab Turki HomeMade
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 lembar Tortila ukuran besar
- 1 lembar Daging Kebab Asap (me: merk edam)
- Secukupnya Margarin (untuk menggoreng)
- 1 kuntum Selada (iris kecil)
- 1 buah Tomat (iris kecil buang bijinya)
- 1 buah Timun (iris tipis buang bijinya)
- 1 buah Bawang Bombay (iris tipis)
- secukupnya Saos Tomat/Cabai (selera)
- secukupnya Mayonaise
Langkah
Cuci bersih semua Sayuran, potong2
Masak Daging Kebab dgn Margarin, potong2 (selera)
Susun Sayuran, Daging Kebab, Saos, Mayonaise di atas Tortila, sisakan sedikit untuk melipat bagian bawah
Lipat bagian kanan kirinya
Masak Kebab dgn Margarin. Sajikan
Demikianlah tadi Resep Kebab Turki HomeMade, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kebab Turki HomeMade diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kebab Turki HomeMade Dari Reamur Ai Haibara diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kebab Turki HomeMade Dari Reamur Ai Haibara dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/02/resep-kebab-turki-homemade-dari-reamur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.