Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur Karya venny

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur Karya venny
  • Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur oleh venny

    Berikut ini resep memasak Capcay kuah Bakso dan Jamur. Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur yang ditulis venny cukup untuk .



    gambar untuk resep makanan Capcay kuah Bakso dan Jamur


    Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 8 buah bakso daging kecil /meatballs, iris-iris sesuai selera
    2. 4 buah jamur kancing/Mushrooms, potong-potong sesuai selera
    3. 3 buah wortel/Carrot, kupas kulit, potong persegi panjang(seperti batang korek api)
    4. 1/4 kol/Cabbage (Sesuai selera)
    5. 1 batang daun bawang/Scallions
    6. secukupnya daun Bayam /Baby Spinach (option)
    7. 1/4 bawang bombay besar/onion, iris-iris
    8. 3 buah bawang putih/garlic, iris-iris
    9. 1 sdm bawang putih bubuk/garlic
    10. 1/2 sdm lada bubuk hitam/Ground Black Pepper
    11. Secukupnya garam halus/Table Salt
    12. 2 Sdm Saus tiram / Oyster Sauce
    13. Secukupnya Parsley (sebagai taburan)
    14. Secukupnya air
    15. 3 sdm tepung Maizena/ corn flour, larutkan dengan air secukupnya
    16. Secukupnya minyak goreng

    Langkah

    50 menit
    1. Keluarkan jamur kuping, bakso daging, wortel, daun bawang, kol, dan daun bayam dari lemari pendingin. Cuci bersih jamur kuping, wortel, daun bawang, bawang bombay, bawang putih, kol, daun bayam dan cuci bakso dengan air matang sebelum semua bahan-bahan di potong.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Tumis bawang bombay, bawang putih hingga harum, tambahkan bawang putih bubuk, lada hitam, saus tiram, dan air, aduk rata hingga mendidih.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Setelah mendidih masukkan kol, wortel, potongan jamur kancing, irisan bakso daging, Diamkan sebentar sambil diaduk supaya tercampur rata, masukkan daun bayam, kemudian masukkan larutan tepung maizena/corn flour lalu aduk hingga merata sampai kuah kental.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Koreksi rasa jika kuah sudah mengental, dan capcay kuah Bakso dan jamur siap dihidangkan dengan taburan Parsley dan di santap bersama suami.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur Karya venny diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Capcay kuah Bakso dan Jamur Karya venny dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/02/resep-capcay-kuah-bakso-dan-jamur-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.