Resep Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun oleh DiannaFoodDiary
Berikut ini resep cara membuat Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun. Resep Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun yang dibuat oleh DiannaFoodDiary cukup untuk .
Resep Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr ati ampela ayam
- 200 ml santan kental
- 3 lembar daun jeruk sobek²
- 3 bh tomat merah yg besar, potong² (atau belimbing wuluh)
- Daun pisang untuk membungkus
- ?? Bumbu halus
- 5 bh cabai merah besar
- 10 bh cabai rawit merah
- 5 siung besar bawang putih
- 7 siung bawang merah
- 2 ruas jari jahe
- 1 ruas jari lengkuas
- 3 butir kemiri
- 2 bh kecil kencur
- secukupnya Gula & garam
Langkah
Potong2 ati ampela
Haluskan semua bumbu. Kalau ga pingin pedas skip cabai rawit & buang biji cabai merahnya. Campurkan bumbu halus ke jerohan
Masukkan santan & bahan lain aduk rata. Cek rasa
Rasa oke bungkusi bothok dg daun
Bungkus tum, daunnya dobel berlawanan arah serat ya numpuknya spy tdk bocor krn kuahnya nanti akan banyak & itu segeeeerrr banget ??
Kukus 45-60 menit
Sajikan selagi panas
Kuahnya banyaaakk gitu... Itu seger bangeeeett... Biasanya pak suami taruh nasi langsung gitu, msh dg alas daun bungkus bothok krn sayang kuah & bumbunya klo kebuang katanya ????
Soooo goodd.... ????
Itulah Resep Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun Oleh DiannaFoodDiary diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bothok Jerohan #keto #pr_masakanbungkusdaun Oleh DiannaFoodDiary dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/02/resep-bothok-jerohan-keto.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.