Resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad oleh IWA KARTIKA
Dibawah ini adalah resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad. Resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad yang dibuat oleh IWA KARTIKA cukup untuk .
Resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan 1 :
- 200 ml air
- 5 kuntum Rosella kering
- Bahan 2 :
- 2 butir telur
- 1 bks Nutrijell rasa jambu
- 130 ml santan instant
- 400 ml air
- 10 bks diabetasol schacet
- 1 sdt garam
Langkah
-
Rebus Rosella sampai mendidih lalu saring
-
Blender bahan 2 hingga tercampur rata
-
Campur bahan 1 Dan bahan 2 dalam panci Masak Sambil diaduk aduk hingga mendidih terakhir masukan perasa jambu lalu aduk rata dan matikan api kompor.
-
Setelah matang tuang dalam loyang lalu diamkan hingga suhu ruang (sebagian saya tuang ke dlm gelas saji)
-
Simpan dalam lemari Es selama 1 jam
-
Puding Lumut siap disajikan
Demikianlah tadi Resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad - IWA KARTIKA diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Lumut #ketopad #kisahkasihcookpad - IWA KARTIKA dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/01/resep-puding-lumut-ketopad.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.