Resep Es Dawet Jadul Dari Anna Takita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Es Dawet Jadul Dari Anna Takita
  • Resep Es Dawet Jadul oleh Anna Takita

    Dibawah ini adalah cara memasak Es Dawet Jadul. Resep Es Dawet Jadul yang ditulis Anna Takita bisa jadi .



    cara membuat Es Dawet Jadul


    Resep Es Dawet Jadul


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Secukupnya Dawet beras (https://cookpad.com/id/resep/772756-dawet-cendol-homemade)
    2. 2 lembar daun pandan, simpulkan masing2 lembar
    3. 100 gram gula Jawa, sisir halus
    4. 3 sdm gula pasir
    5. 160 ml air
    6. 1 bungkus santan instan (saya pakai kara)
    7. 1/2 sdt garam
    8. secukupnya Air

    Langkah

    1. Buat kinca gula merahnya tinggal campur gula jawa, gula pasir, air dan satu simpul pandan. Didihkan hingga gula larut. Ada versi yg kental, kalau mau buat versi yg ini, begitu air mendidih dan gula larut, kecilkan api, masukkan maizena yg telah dilarutkan dengan air, aduk sebentar hingga kinca mengental lalu angkat. Kalau saya suka yg versi encer.

    2. Untuk air santannya tinggal campur santan instan, garam, pandan dan air secukupnya lalu masak hingga mendidih sambil diaduk supaya santan tidak pecah. Saya bilang secukupnya karena menyesuaikan selera ya.. Ada yg suka santannya agak encer, ada jg yg suka agak lekat supaya agak gurih. Kemarin saya pakai airnya sekitar 200 ml.




    Demikianlah Resep Es Dawet Jadul, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Es Dawet Jadul diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es Dawet Jadul Dari Anna Takita diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Es Dawet Jadul Dari Anna Takita dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2019/01/resep-es-dawet-jadul-dari-anna-takita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.