Resep Sop Konro Daging Dari Ny. Misbah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sop Konro Daging Dari Ny. Misbah
  • Resep Sop Konro Daging oleh Ny. Misbah

    Dibawah ini adalah resep masakan Sop Konro Daging. Resep Sop Konro Daging yang dibuat oleh Ny. Misbah cukup untuk .



    resep Sop Konro Daging


    Resep Sop Konro Daging


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 cm Jahe
    2. 1/4 sdk teh kayu manis
    3. 2 cm lengkuas
    4. 2 butir cengkeh
    5. 2 butir kapulaga
    6. 2 cm kunyit
    7. 1 batang daun sereh potong2 panjang, geprek
    8. 3 sendok makan minyak zaitun (saya tdk pakai minyak sawit)
    9. 1 sendok makan air asam jawa
    10. 2 siung bawang putih
    11. 4 siung bawang merah
    12. 1/4 sdt ketumbar bubuk
    13. 2 buah kluwek ambil isinya rendam air panas
    14. 4 batang daung bawang
    15. kalau suka boleh pakai tomat
    16. 8 siung bawang merah utk bawang goreng

    Langkah

    1. Haluskan semua bumbu-bumbu

    2. Tumis hingga harum

    3. Masukkan daging yg sudah direbus empuk, dan tumis dengan api kecil bersamaan dengan bumbu halus yg sudah ditumis

    4. Jika daging sdh berubah berwarna hitam kluwek masukkan air kaldu 400cc hingga mendidih

    5. Angkat dan sajikan bersama bawang goreng, dan taburan daun bawang

    6. Selamat mencoba




    Itulah tadi Resep Sop Konro Daging, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sop Konro Daging diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop Konro Daging Dari Ny. Misbah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sop Konro Daging Dari Ny. Misbah dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/11/resep-sop-konro-daging-dari-ny-misbah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.