Resep Seblak Basah Makaroni oleh Titin Gisa
Inilah resep Seblak Basah Makaroni. Resep Seblak Basah Makaroni yang dibuat oleh Titin Gisa cukup untuk .
Resep Seblak Basah Makaroni
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 papan mie instan
- 100 gr makaroni spiral
- (fusilli)
- 1 genggam udang
- 2 buah sosis sapi
- 1 sdm saos tiram
- 1 batang daun bawang
- 1 buah tomat merah (sy skip krn habis)
- ? Bumbu Halus ?
- 6 cabe rawit
- 2 cabe merah
- 3 buah bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 cm kencur
- sesuai selera gula, garam dan penyedap rasa
Langkah
-
Cuci bersih udang buang kepala dan kulitnya, lalu cuci bersih daging dan kepala beserta kulitnya.
-
Didihkan air rebus kepala dan kulit udang untuk kaldu tambahkan daun bawang tunggu sampai mendidih lalu angkat dan saring, airnya untuk kaldu.
-
Rebus fusilli hingga setengah matang angkat tiriskan.
-
Tumis bumbu halus hingga harum masukkan kaldu udang tambahkan sosis iris, gula, garam, saos tiram, penyedap rasa bila suka, tunggu sampai mendidih lalu masukkan mie instan, fusilli, udang dan daun bawang, tunggu sampai masak dan koreksi rasa, lalu angkat.
-
Seblak macaroni siap dihidangkan. Dinikmati dengan acar timun dan kerupuk,So yummy.
Demikianlah Resep Seblak Basah Makaroni, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Seblak Basah Makaroni diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak Basah Makaroni Oleh Titin Gisa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Seblak Basah Makaroni Oleh Titin Gisa dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/11/resep-seblak-basah-makaroni-oleh-titin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.