Resep Kepiting saus tiram sederhana - Bunda Eyzia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kepiting saus tiram sederhana - Bunda Eyzia
  • Resep Kepiting saus tiram sederhana oleh Bunda Eyzia

    Berikut ini resep memasak Kepiting saus tiram sederhana. Resep Kepiting saus tiram sederhana yang dibuat oleh Bunda Eyzia bisa disajikan 6 porsi.



    resep masakan Kepiting saus tiram sederhana


    Resep Kepiting saus tiram sederhana


    Porsi: 6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1,5 kg kepiting, bersihkan
    2. 7 siung bawang putih, geprek cincang kasar
    3. 1 sachet saus tiram
    4. 2 sdm saus tomat
    5. 2 sdm kecap manis
    6. secukupnya kaldu bubuk
    7. secukupnya garam
    8. secukupnya gula
    9. 1 bawang bombang iris kasar
    10. 2 tomat iris
    11. mentega secukupnya u menumis

    Langkah

    1. Tumis bawang putih dgn mentega sampai harum. Tambahkan saus tiram, saus tomat fan kecap manis

    2. Masukan kepiting yang sudah dibersihkan tanbahkan air. Suami saya suka yang berkuah banyak jadi kalau saya airnya cukup banyak

    3. Masukkan potongan bawang bombai, tomat. Beri garam dan gula serta kaldu bubuk. Koreksi rasa

    4. Didihkan. Jangan terlalu lama memasak kepiting karena kalo terlalu lama hilang rasa manis dagingnya dan tekstur daging jg tifak enak




    Demikianlah tadi Resep Kepiting saus tiram sederhana, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Kepiting saus tiram sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kepiting saus tiram sederhana - Bunda Eyzia diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Kepiting saus tiram sederhana - Bunda Eyzia dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/11/resep-kepiting-saus-tiram-sederhana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.