Resep Macaroni schotel ayam yummi. oleh Chacha 'Eko' Maulida
Berikut ini adalah resep cara membuat Macaroni schotel ayam yummi.. Resep Macaroni schotel ayam yummi. yang dishare oleh Chacha 'Eko' Maulida bisa jadi 12 porsi.
Resep Macaroni schotel ayam yummi.
Porsi: 12 porsi
Bahan-bahan
- 300 gr macaroni
- 300 gr daging ayam potong dadu
- 2 butir telur
- 200 ml susu cair
- 1 sdt bubuk kaldu ayam
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 buah bawang bombay ukuran kecil iria tipis
- 50 gr keju parut
- 100 gr keju mozarella parut
- 1 batang daun bawang iris kecil2
- secukupnya saos tomat dan saos sambal utk toping
Cara Membuat
-
Rebus macaroni hingga lunak kemudian tiriskan
-
Tumis bawang bombay hingga wangi masukkan daging ayam, garam, kaldu bubuk, merica. tes rasa.
-
Masukkan macaroni dan masak hingga matang.
-
Di tempat lain kocok lepas telur tambahkan susu cair dan keju parut. tuang tumisan macaroni. aduk rata
-
Tuang k dalam aluminium foil beri daun bawang dan keju mozarela parut kukus selama 20 menit
-
Jika sdh matang beri toping dg saos tomat atau saos sambal.
Demikianlah tadi Resep Macaroni schotel ayam yummi., Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Macaroni schotel ayam yummi. diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Macaroni schotel ayam yummi. Oleh Chacha 'Eko' Maulida diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Macaroni schotel ayam yummi. Oleh Chacha 'Eko' Maulida dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/10/resep-macaroni-schotel-ayam-yummi-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.