Resep Bakso Goreng Sambal Ijo oleh Xenia Sari
Berikut ini cara membuat Bakso Goreng Sambal Ijo. Resep Bakso Goreng Sambal Ijo yang dishare oleh Xenia Sari cukup untuk .
Resep Bakso Goreng Sambal Ijo
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 buah pentol (sesuai selera blh sapi/ayam,
- 1 biji lado (cabe hijau besar)buang tangkainya
- 20 biji cabe rawit hijau (untuk hsil lbih pedas/sesuai selera
- 1 buat tomat hijau
- 1/2 sdt air jeruk nipis
- 3 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- Secukupnya gula pasir
- Secukupnya garam
Langkah
Pentol di kerat" lalu goreng
Potong kasar cabe hijau dan cabe rawit hijau kemudian kukus bersama bawang merah+tomat+bawang putih kurang lbih 5 menit,siapkan layah(cobek)ulek bahan yg di kukus tadi, tambahkan sdikit garam +gula+penyedap rasa+lada bubuk dan sdikit mnyak panas,ulek smpai rata lalu tes rasa(jika di rasa sdah pas)
Sajikan bersama pentol goreng tdi,siap di makan dngan nasi panas atau di buat cemilan juga enak, maknyuuss dan bikin ketagihan dehh ????????????
Itulah tadi Resep Bakso Goreng Sambal Ijo, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bakso Goreng Sambal Ijo diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso Goreng Sambal Ijo Dari Xenia Sari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakso Goreng Sambal Ijo Dari Xenia Sari dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/10/resep-bakso-goreng-sambal-ijo-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.