Resep stik roti panggang keju - Yoyoh Rachmatunnisa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep stik roti panggang keju - Yoyoh Rachmatunnisa
  • Resep stik roti panggang keju oleh Yoyoh Rachmatunnisa

    Berikut ini resep masakan stik roti panggang keju. Resep stik roti panggang keju yang ditulis Yoyoh Rachmatunnisa cukup untuk 2 porsi.



    resep stik roti panggang keju


    Resep stik roti panggang keju


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. kulit pinggiran roti
    2. bahan pencelup :
    3. 1 sdm margarin
    4. 1 btr telor
    5. 1 siung bawang putih ( dihaluskan)
    6. daun seledri atau parsley kering
    7. bahan taburan :
    8. keju cheddar diparut

    Langkah

    1. campurkan semua bahan pencelup

    2. masukan roti ke bahan pencelup

    3. taburkan keju ke roti

    4. panggang ( klu saya d wajan teplon aja) sampai kekuningan

    5. hidangkan




    Demikianlah Resep stik roti panggang keju, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep stik roti panggang keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep stik roti panggang keju - Yoyoh Rachmatunnisa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep stik roti panggang keju - Yoyoh Rachmatunnisa dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/09/resep-stik-roti-panggang-keju-yoyoh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.