Resep Lumpia Rebung - Ida Ratnawati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Lumpia Rebung - Ida Ratnawati
  • Resep Lumpia Rebung oleh Ida Ratnawati

    Berikut ini cara membuat Lumpia Rebung. Resep Lumpia Rebung yang dishare oleh Ida Ratnawati bisa disajikan .



    resep lengkap untuk Lumpia Rebung


    Resep Lumpia Rebung


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan kulit :
    2. 250 gr terigu
    3. 2 sdm maizena
    4. 2 btr telur
    5. 500 ml air (klo kurang cair ditambah ya... adonan cenderung encer)
    6. Bahan isi :
    7. 300 gr rebung, cuci, rebus, tiriskan
    8. 200 gr daging ayam, rebus trus cincang
    9. Daun bawang (banyaknya selera masing2, ok ??)
    10. 250 gr jamur (gak harus ada, kebetulan pas bikin ada stok dikulkas jd dimasukin skalian)
    11. Bumbu :
    12. Haluskan 4 btr bawang putih, 8 btr bawang putih dan garam
    13. Merica
    14. Gula
    15. 1 sdm kecap
    16. Royco

    Langkah

    1. Kulit : campur sma bahan kulit, aduk smp licin dan tidak bergerindil lalu dadar

    2. Isian : tumis bumbu halus sampai matang, masukan daging ayam cincang, aduk2 senentar lalu tambahkan air.

    3. Setelah air mendidih, tambahkan gula, merica, kecap manis can royco

    4. Masukkan rebung, daun bawang, dan jamur lalu aduk2 sampai matang dan air meresap

    5. Koreksi rasa, angkat

    6. Ambil kulit, isi dg isian, lipat rapi, goreng.

    7. Sajikan dg daun bawang dan cabe, ato dg saus




    Itulah tadi Resep Lumpia Rebung, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Lumpia Rebung diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lumpia Rebung - Ida Ratnawati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Lumpia Rebung - Ida Ratnawati dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/09/resep-lumpia-rebung-ida-ratnawati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.