Resep Gabin isi ayam kentang wortel oleh Novi Ummu Husna
Inilah cara memasak Gabin isi ayam kentang wortel. Resep Gabin isi ayam kentang wortel yang dibuat oleh Novi Ummu Husna cukup untuk .
Resep Gabin isi ayam kentang wortel
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah kentang, potong dadu kecil
- 1 buah wortel, potong dadu kecil
- 150 gr dada ayam, rebus sebentar, cincang kecil2
- 2 batang daun bawang, iris tipis
- 2 tangkai seledri, iris halus
- 2 sdm terigu, larutkan dgn sedikit air
- 1/2 sdt gula pasir
- secukupnya garam
- secukupnya minyak goreng
- bumbu halus:
- 5 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 bks crakers malkist (bisa kurang atau lebih, tergantung isiannya nnti)
- 2 butir telur kocok lepas (utk pencelup)
Langkah
Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan kentang dan wortel, tambahkan sedikit air, tutup wajan, setelah setengah matang masukkan ayam, tambahkan garam dan gula aduk2, sesaat sebelum diangkat masukkan daun bawang, seledri dan larutan terigu, aduk rata, masak 2 menitan, angkat
Masukkan tumisan dalam wadah, lumatkan (aku lumatkan dgn cara ditekan2 pake gelas) jangan sampai halus, biarkan masih ada teksturnya
Ambil crakers, beri isian dgn ketebalan yg diinginkan, ratakan, kemudian tutup lg dgn crakers diatasnya (seperti sandwich) lakukan terus sampai isian habis
Nb: sisi crakers yg ada gulanya posisikan di bagian dalam, jgn di bagian luar, karena akan gosong bila digorengPanaskan minyak, celupkan crakers kedalam kocokan telur, goreng hingga kuning kecoklatan
Angkat, tiriskan, potong diagonal hingga berbentuk segitiga, sajikan
Itulah tadi Resep Gabin isi ayam kentang wortel, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Gabin isi ayam kentang wortel diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gabin isi ayam kentang wortel By Novi Ummu Husna diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gabin isi ayam kentang wortel By Novi Ummu Husna dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/09/resep-gabin-isi-ayam-kentang-wortel-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.