Resep SpongeCake Coklat keju oleh Yuni Kurniawati
Berikut ini adalah cara membuat SpongeCake Coklat keju. Resep SpongeCake Coklat keju yang ditulis Yuni Kurniawati bisa menjadi .
Resep SpongeCake Coklat keju
Porsi:
Bahan-bahan
- 130 gram tepung terigu (kuncibiru)
- 4 bh telur utuh
- 100 gram gula
- 80 gram mentega (cairkan)
- 2 sdm susu bubuk
- 1 sdm pengembang/TBM
- 1 sdt perasa/Rum
Langkah
-
Siapkan mixer, kocok telur dgn kecepatan tinggi hingga berbusa, masukan gula dan TBM sedikit demi sedikit kocok lagi sampai adonan menjadi pucat agak kaku.
-
Lelehkan mentega, kemudian dinginkan.
-
Ayak tepung beserta susu bubuk masukan ke dalam adonan kemudian mixer dgn kecepatan rendah, setelah itu tuang mentega yg sudah dilelehkan, dan rum kemudian aduk secara melipat menggunakan spatula.
-
Panaskan oven, masukan adonan kedalam cetakan yg sudah diolesi mentega, lalu panggang dgn suhu 180° selama 30 menit api atas bawah.
-
Hidangkan dgn toping sesuai selera, bisa keju atau dark coklat. Selamat mencoba ??
Demikianlah tadi Resep SpongeCake Coklat keju, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep SpongeCake Coklat keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep SpongeCake Coklat keju Dari Yuni Kurniawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep SpongeCake Coklat keju Dari Yuni Kurniawati dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/07/resep-spongecake-coklat-keju-dari-yuni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.