Resep Es Timun Jeruk Nipis oleh Lina Diana
Berikut ini resep cara membuat Es Timun Jeruk Nipis. Resep Es Timun Jeruk Nipis yang dishare oleh Lina Diana cukup untuk .
Resep Es Timun Jeruk Nipis
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah Mentimun
- 1 buah jeruk nipis, peras (bisa jg pake jeruk lemon)
- 150 ml air matang
- 1 sdt Biji selasih, rendam air hangat. Tiriskan
- secukupnya sirup Tjampolay rasa jeruk nipis
- secukupnya es batu
Cara Membuat
-
Parut mentimun (saya pake parutan keju). Sisihkan.
-
Dalam gelas, masukkan parutan mentimun, sirup Tjampolay rasa jeruk nipis, biji selasih & es batu. Lalu tambahkan air.
-
Koreksi rasa. Jika kurang asam, bisa ditambahkan air perasan jeruk nipis. Sajikan.
-
Note: Jika tidak ada sirup jeruk nipis, bisa diganti dengan perasan jeruk nipis ditambah simple sirup.
Itulah tadi Resep Es Timun Jeruk Nipis, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Es Timun Jeruk Nipis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es Timun Jeruk Nipis Dari Lina Diana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Es Timun Jeruk Nipis Dari Lina Diana dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/07/resep-es-timun-jeruk-nipis-dari-lina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.