Resep Akar kelapa oleh Oishii Kukie (Listya)
Berikut ini cara memasak Akar kelapa. Resep Akar kelapa yang ditulis Oishii Kukie (Listya) bisa disajikan 550 gram.
Resep Akar kelapa
Porsi: 550 gram
Bahan-bahan
- 250 gram tepung ketan
- 30 gram tepung beras
- 60 gram gula pasir
- 60 gram margarin
- 1 butir telur ayam
- 70 ml + 50 ml santan kental
- 1/2 sdt garam
- 1 sdm wijen
- secukupnya minyak goreng
Langkah
-
Aduk telur,gula pasir,70 ml santan,margarin,garam sampai gula larut,pakai whisk saja
-
Masukkan wijen,tepung ketan dan tepung beras,uleni sambil dituangi 50 ml santan,uleni sampai kalis
-
Siapkan cetakan,saya pakai biscuits maker bentuk bintang 3
-
Panaskan minyak goreng dengan api sedang cenderung kecil,cetak adonan langsung di atas wajan secara melingkar,jangan langsung diaduk nanti bisa patah2,biarkan sampai setengah matang baru dibalik,goreng sampai kecoklatan
-
Dari bahan di atas didapat 550 gram akar kelapa yang gurih renyah ??
Itulah Resep Akar kelapa, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Akar kelapa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Akar kelapa By Oishii Kukie (Listya) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Akar kelapa By Oishii Kukie (Listya) dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/07/resep-akar-kelapa-by-oishii-kukie-listya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.