Resep Serabi tepung beras Kiriman dari H.Na

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Serabi tepung beras Kiriman dari H.Na
  • Resep Serabi tepung beras oleh H.Na

    Berikut ini adalah cara memasak Serabi tepung beras. Resep Serabi tepung beras yang ditulis H.Na cukup untuk .



    gambar untuk cara membuat Serabi tepung beras


    Resep Serabi tepung beras


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr tepung beras
    2. 3 sdm tepung terigu
    3. 350 ml santan dari setengah butir kelapa
    4. secukupnya garam
    5. 1/2 butir kelapa muda, parutan

    Langkah

    1. Campur semua bahan, kecuali parutan kelapa. Aduk hingga tak bergerindil.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Panaskan wajan serabi.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkan satu sendok sayur adonan.tutup.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Kalo sudah matang jika serabi sydah bersarang. Susuk menggunakan susuk kayu.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Tambahkan parutan kelapa.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Siap disantap hangat2. ????

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Serabi tepung beras, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Serabi tepung beras diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Serabi tepung beras Kiriman dari H.Na diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Serabi tepung beras Kiriman dari H.Na dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/06/resep-serabi-tepung-beras-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.