Resep Sayur asem khas Jakarta oleh didi Kitchen
Dibawah ini adalah cara membuat Sayur asem khas Jakarta. Resep Sayur asem khas Jakarta yang ditulis didi Kitchen bisa jadi .
Resep Sayur asem khas Jakarta
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 siung bawang merah uk sedang
- 3 siung bawang putih uk sedang
- 5 biji cabe keriting merah (sesuai selera)
- 5 biji cabe cengis merah (sesuai selera)
- 2 butir kemiri
- 1 ruas jari terasi matang (klo punya merah,digoreng dl)
- 5 cm laos (dikira2)
- 2 kembar daun salam
- 4 biji wortel
- 1 buah labu siam
- 4 biji kacang panjang
- secukupnya melinjo
- secukupnya kacang prol (sy skip,ga ada dipasar)
- secukupnya daun melinjo
- secukupnya kobis
- 2 buah jagung manis
- secukupnya asam jawa
- secukupnya garam dan gula pasir
- secukupnya royco
Langkah
-
Siap semua bahan,kupas, cuci bersih potong (untuk sayuran)
-
Haluskan bumbu : bawang merah,bawang putih,cabe,kemiri,garam,terasi smp halus
-
Rebus air masuk kan bersama jagung manis dan buah melinjo,kacang prol,biarkan smp mendidih,masukkan wortel dan labu siam,setelah itu masuk bumbu halus, laos,daun salam, aduk rata. Tunggu sebentar, masukkan asem jawa, aduk,tambah kan gula pasir,sedikit royco,tes rasa..setelah wortel dan labu sedikit empuk,masukkan kacang panjang,biarkan agak sedikit empuk,setelah itu masuk daun melinjo dan kobis.masak smp matang.. (Klo saya suka agak sedikit setengah matang) ??
-
Siap disajikan... Hmmm segeeer
Demikianlah Resep Sayur asem khas Jakarta, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur asem khas Jakarta diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur asem khas Jakarta Kiriman dari didi Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur asem khas Jakarta Kiriman dari didi Kitchen dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/06/resep-sayur-asem-khas-jakarta-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.