Resep Ongol ongol sagu oleh edisyanti??
Dibawah ini adalah resep Ongol ongol sagu. Resep Ongol ongol sagu yang dibuat oleh edisyanti?? bisa jadi .
Resep Ongol ongol sagu
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr tepung sagu asli (warnanya coklat merah muda)
- 250 gram gula pasir
- 1/2 butir kelapa.parut sedang
- 500 ml air biasa
- 1/2 sdt garam
Langkah
-
Aduk sagu dan air sampai tercampur rata tambahkan gula
-
Masak diatas api sambil diaduk aduk samapi mengental tunggu 2 menit sampai tambah kental
-
Cicipi rasanya..tambahkan bahan yg dikira kurang menurut selera
-
Taruh diwadah yg tidak lengket agar nanti kalau diiris bisa berbentuk
-
Gulirkan diatas kelapa parut segar yg sdh digarami.tusuk dengan tusuk sate agar makannya jd tidak belepotan.
-
Selamat mencoba
Itulah tadi Resep Ongol ongol sagu, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ongol ongol sagu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ongol ongol sagu - edisyanti?? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ongol ongol sagu - edisyanti?? dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/06/resep-ongol-ongol-sagu-edisyanti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.