Resep Sup Udang Kuah Telur oleh Bunda Syauqi-Silmi
Dibawah ini adalah cara membuat Sup Udang Kuah Telur. Resep Sup Udang Kuah Telur yang dishare oleh Bunda Syauqi-Silmi dapat disajikan 3 porsi.
Resep Sup Udang Kuah Telur
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 1 sdm mentega
- 2 butir bawang bombay, diiris
- 1 siung bawang putih, keprak
- 1 butir tomat, rebus, buang kulitnya dan hancurkan daging buahnya
- 1/4 kg udang, sisihkan kepala dan kulit
- 1/4 kg bunga kol
- 1/4 kg wortel potong dadu
- 1 butir telur
- secukupnya Gula
- secukupnya Garam
- secukupnya Lada
Langkah
-
Rebus kulit dan kepala udang sampai mendidih. Saring dan simpan airnya.
-
Panaskan mentega dan tumis bersama bawang, tomat, wortel dan bunga kol. Setelah bunga kol dan wortel layu tambahkan air kaldu udang. Masukkan daging udang dan tunggu sampai daging udang memerah. Jangan lama-lama memasak udang supaya rasa khas manis udang masih terasa.
-
Tambahkan telur di atas masakan dan tunggu sampai telur matang. Tambahkan lada, gula dan garam secukupnya. Masakan siap disajikan.
Demikianlah tadi Resep Sup Udang Kuah Telur, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sup Udang Kuah Telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Udang Kuah Telur Dari Bunda Syauqi-Silmi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup Udang Kuah Telur Dari Bunda Syauqi-Silmi dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/05/resep-sup-udang-kuah-telur-dari-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.