Resep Parfait apel kismis cinnamon oleh CIA Febri
Berikut ini adalah resep cara membuat Parfait apel kismis cinnamon. Resep Parfait apel kismis cinnamon yang dishare oleh CIA Febri bisa jadi 1 porsi.
Resep Parfait apel kismis cinnamon
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 4 sendok makan oatmeal instant
- 1 sendok takar Nutrishake Oriflame
- 150 ml air matang
- 1 sendok makan madu hutan tesso nilo Oriflame
- 1/2 buah apel kupas, potong kecil
- 1 sendok makan kismis
- 1 sendok makan granola
- 4 sendok makan greek yogurt
- 1/2 sendok teh kayumanis bubuk
- 2-3 buah stroberi
Langkah
Campurkan nutrishake rasa vanilla dengan 150 ml air matang di gelas shaker hingga larut rata
Masukkan oatmeal instant aduk rata kedalam nutrishake, tambahkan granola
Tata potongan buah apel, strawberry dan kismis 1/2 bagian diatas oatmeal yang sudah dicampur nutrishake
Siram dengan greek yogurt lalu tata sisa potongan buah apel, strawberry dan kismis dilapisan diatasnya
Siram dengan madu dan ayakan bubuk kayumanis
Siap disantap
Lebih enak disimpan kulkas 1 jam dulu agar dingin
Demikianlah tadi Resep Parfait apel kismis cinnamon, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Parfait apel kismis cinnamon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Parfait apel kismis cinnamon Kiriman dari CIA Febri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Parfait apel kismis cinnamon Kiriman dari CIA Febri dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/04/resep-parfait-apel-kismis-cinnamon.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.