Resep Martabak Manis Teflon oleh _AqilaTsaniFaizah_
Dibawah ini adalah cara membuat Martabak Manis Teflon. Resep Martabak Manis Teflon yang ditulis _AqilaTsaniFaizah_ cukup untuk 1 porsi.
Resep Martabak Manis Teflon
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 2 gelas belimbing tepung terigu
- 1 gelas air
- 1 butir telur
- 3 sdm gula pasir
- 2 sdm SKM putih
- 1 sdt baking soda/soda kue
- 1/2 sdt fermipan
- 1 sdt garam
- 1 sdt vanili
- Topping :
- Gula pasir
- Keju
- Meises
- skm
Langkah
-
Campur semua bahan kecuali baking soda dgn Mixer/Hand Whisk. Pastikan adonan tidak bergerindil, aduk sampai rata.
-
Setelah tercampur rata, diamkan adonan selama 1 jam, tutup wadah dng kain atau serbet kering.
-
Setelah 1 jam, angkat kain penutup, tambahkan baking soda/soda kue, aduk sampai tercampur rata, diamkan selama 10 menit.
-
Panaskan teflon selama 10 menit. Jangan lupa olesi sedikit margarin pada teflon. Setelah 10 menit berlalau, masukkan adonan kedalam teflon. Masak dengan api kecil.
-
Setelah adonan berlubang2/berpori2, taburi gula sesuai selera, tutup teflon, biarkan sampai matang.
-
Sekiranya sudah matang, angkat martabak dari teflon. Olesi martabak dengan margarin lalu beri topping sesuai selera.
-
Belah martabak menjadi 2 bagian, tumpangkan bagian satu ke bagian yg lain.
-
Martabak manis siap dimakan ??????
Demikianlah tadi Resep Martabak Manis Teflon, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Martabak Manis Teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Manis Teflon By _AqilaTsaniFaizah_ diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak Manis Teflon By _AqilaTsaniFaizah_ dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/04/resep-martabak-manis-teflon-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.