Resep Keripik Tempe Sagu Tani By Anto

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Keripik Tempe Sagu Tani By Anto
  • Resep Keripik Tempe Sagu Tani oleh Anto

    Inilah resep Keripik Tempe Sagu Tani. Resep Keripik Tempe Sagu Tani yang ditulis Anto cukup untuk .



    cara membuat Keripik Tempe Sagu Tani


    Resep Keripik Tempe Sagu Tani


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr Calon Tempe (yang belum jadi tempe)
    2. 250 gr Tepung Tapioka/ Sagu
    3. Bumbu Celup :
    4. 1 Siung Bawang Putih Halus
    5. Secukupnya Garam
    6. Secukupnya Air

    Langkah

    1. Siapkan wadah kering dan bersih, buka bungkus tempe, campur dalam wadah dengan tepung tapioka (aduk pakai sendok / centong nasi, jangan kena air dan tangan)

    2. Aduk-aduk hingga tercampur rata, lalu masukan kedalam plastik, padatkan dan ikat, lakukan sampai habis.

    3. Ikat dan gantung tempe dengan tali rapia, jangan lupa tusuk-tusuk dengan lidi, Gantung selama ± 24 Jam.

    4. Tanda tempe telah jadi adalah, terdapat busa-busa putih khas tempe dan tepung tidak terlihat lagi.

    5. Iris tipis-tipis tempe lalu masukan kedalam celupan air, bawang putih dan garam, celupkan dengan cepat kemudian goreng hingga matang, angkat dan tiriskan

    6. Simpan Keripik Tempe Sagu Tani dalam wadah yang kedap udara, dan siap disantap kapan saja guys.

    7. Semoga bermanfaat guys ????




    Itulah tadi Resep Keripik Tempe Sagu Tani, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Keripik Tempe Sagu Tani diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Keripik Tempe Sagu Tani By Anto diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Keripik Tempe Sagu Tani By Anto dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/04/resep-keripik-tempe-sagu-tani-by-anto.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.