Resep Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan) oleh Budhe Tri
Dibawah ini adalah resep masakan Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan). Resep Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan) yang ditulis Budhe Tri bisa menjadi .
Resep Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan)
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr cumi ukuran sedang (isi sekitar 15-18 ekor)
- 250 gr telur puyuh, rebus kupas (isi sekitar 22 pcs)
- 1 batang serai
- 3 lembar daun jeruk
- 1 batang kayu manis
- 500 ml santan
- Bumbu halus :
- 9 butir bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1 buah cabe merah
- 1 sdm ketumbar
- 1 sdt jintan
- 2 ruas jari kunyit
- 2 cm jahe
- 5 butir kemiri
- Secukupnya Garam /gula/Kaldu jamur
Langkah
Cuci bersih cumi kupas dan buang tintanya, isi dengan telur puyuh. Jika ingin bentuknya kembali seperti cumi sematkan kepala cumi dengan badan cumi menggunakan tusuk gigi.
Tumis bumbu halus dengan minyak secukupnya sampai harum tambahkan serai, kayu manis dan daun jeruk. Tumis sampai bumbu matang.
Tambahkan cumi-cumi dan aduk sebentar tambahkan santan. Koreksi rasa dan masak sampai bumbu meresap / kuah menyusut.
Siap di hidangkan ??
Itulah tadi Resep Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan), Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan) Kiriman dari Budhe Tri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kare Cumi Dan Telur Puyuh (#Pr2_Masakanbersantan) Kiriman dari Budhe Tri dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/04/resep-kare-cumi-dan-telur-puyuh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.