Resep Steak Sapi Saus Tiram oleh shianida
Dibawah ini adalah cara memasak Steak Sapi Saus Tiram. Resep Steak Sapi Saus Tiram yang dibuat oleh shianida bisa jadi .
Resep Steak Sapi Saus Tiram
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan steak:
- 1/4 kg Daging sapi
- 3 sdm Tepung terigu
- Bumbu halus disesuaikan dg banyaknya bahan utama (garam, bawang putih)
- 3 sdm Blue band margarin
- Sayuran pelengkap:
- 1 buah Wortel
- 1 genggam Buncis
- 2 buah Kentang
- Bahan saus:
- 1 buah Bawang bombai
- 2 siung Bawang putih
- sesuai selera Gula
- sesuai selera Garam
- 1 sdm Saus tiram
- 2 sdm Kecap
- 1 sdt Merica
Langkah
-
Daging sapi potong dadu lalu blender.
-
Setelah itu campurkan daging hasil blender dg tepung terigu perbandingannya 4:1 lalu tambahkan bumbu halus dan diremas2 hingga daging tercampur rata dg tepung dan bumbu. Ingat jangan tambah air
-
Bulat2kan adonan daging lalu pipihkan kemudian panaskan teflon dan margarin. Gorenglah daging yg sudah dipipihkan td
-
Potong wortel seperti batang kecil2, buncisnya potong pendek2 lalu kukus. Sedangkan kentangnya dipotong sedang dan digoreng
-
Panaskan teflon dan margarin, tumis bawang bombai, lalu masukkan ulegan bawang putih gula garam merica, tambahkan saus tiram dan kecap
Demikianlah Resep Steak Sapi Saus Tiram, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Steak Sapi Saus Tiram diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Steak Sapi Saus Tiram Oleh shianida diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Steak Sapi Saus Tiram Oleh shianida dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/03/resep-steak-sapi-saus-tiram-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.