Resep Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet) oleh Titi Damayanti
Berikut ini resep memasak Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet). Resep Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet) yang ditulis Titi Damayanti bisa disajikan .
Resep Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet)
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu segitiga
- 1 sdm susu bubuk
- 50 gr gula pasir
- 1/2 sdt baking powder
- 100 ml air dingin
- 2 butir kuning telur
- 75 gr korsvet, setelah ditimbang, masukkan plastik lalu pipihkan, masukkan kulkas
- secukupnya pisang raja
- secukupnya meses coklat
- 1 butir kuning telur + 1 sdm susu cair untuk olesan
Cara Membuat
-
Kulit : campur tepung terigu + 2 kuning telur + gula + baking powder + susu bubuk + air. lalu uleni hingga adonan lembut dan kalis.
-
Bulatkan adonan, gilas dengan rolling pin. ambil korsvet yang telah didinginkan, letakkan di tengah adonan (ukuran korsvet harus lebih kecil dari adonan terigu), lipat adonan seperti amplop.
-
Setelah itu gilas perlahan (supaya korsvet tidak keluar), bentuknya memanjang aja, lalu lipat bagian kanan dan kirinya. gilas lagi. lakukan gerakan lipat-gilas sampai 3x, boleh lebih kalo belom berasa pegal
-
Diamkan adonan selama 60 menit di dalam kulkas. tutupi dengan serbet, letakkan di atas loyang supaya cepat dingin.
-
Setelah didiamkan, bagi adonan menjadi beberapa bagian. bulatkan satu persatu, lalu gilas dengan rolling pin hingga tipis. isi dengan pisang dan meises coklat. lipat seperti amplop, olesi bagian atas dengan telur. kemudian beri sedikit taburan meises coklat lagi.
-
Panggang di oven selama 30 menit dengan suhu 180C. sesuaikan dengan oven masing2 yaa..
-
Angkat. dinginkan. siap dinikmati dengan secangkir kopi panas ?
Demikianlah Resep Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet), Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet) Dari Titi Damayanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pisang Bolen berlapis (pakai korsvet) Dari Titi Damayanti dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/03/resep-pisang-bolen-berlapis-pakai.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.