Resep Cheese Cake Roti Tawar By orintsani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cheese Cake Roti Tawar By orintsani
  • Resep Cheese Cake Roti Tawar oleh orintsani

    Berikut ini resep Cheese Cake Roti Tawar. Resep Cheese Cake Roti Tawar yang dishare oleh orintsani cukup untuk 1 loyang diameter 18cm.



    gambar untuk cara membuat Cheese Cake Roti Tawar


    Resep Cheese Cake Roti Tawar


    Porsi: 1 loyang diameter 18cm

    Bahan-bahan

    1. 5 lembar roti tawar
    2. 180 gram keju cheddar
    3. 350 ml susu segar
    4. 75 gram gula pasir
    5. 1 butir telur
    6. 1 sachet agar-agar bubuk plain
    7. 2 sdm lemon juice
    8. Secukupnya selai blueberry

    Langkah

    1. Blender roti tawar yg udah disobek2 + susu + keju parut (kalau pakai yg pinggiran coklat cukup bagian putihnya aja)

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Masukkan gula + telur + agar2 bubuk + lemon juice lalu blend

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkan ke dalam loyang yg sudah diolesi mentega/butter

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Steam +- 30menit

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Tunggu dingin lalu olesi selai blueberry

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Bisa ditambah lemon + daun mint untuk garnish

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Cheese Cake Roti Tawar, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cheese Cake Roti Tawar diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheese Cake Roti Tawar By orintsani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cheese Cake Roti Tawar By orintsani dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/03/resep-cheese-cake-roti-tawar-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.