Resep pecel ayam sambel terasi bunda bojes oleh Silvi Oktavia
Dibawah ini adalah cara membuat pecel ayam sambel terasi bunda bojes. Resep pecel ayam sambel terasi bunda bojes yang ditulis Silvi Oktavia bisa jadi 8 porsi.
Resep pecel ayam sambel terasi bunda bojes
Porsi: 8 porsi
Bahan-bahan
- 500 gr ayam
- 100 gr cabe merah
- 1 bh tomat
- 3 bh bawang merah
- 1 bh bawang putih, diiris
- 1 sdt garam
- 250 gr minyak goreng
- secukupnya sayur kol
- secukupnya timun
- secukupnya cuka
- 100 gr gula merah
- 2 bh kemiri
- 1 ruas jari terasi
- secukupnya penyedap rasa
Cara Membuat
-
Cuci ayam kemudian dibaluri garam dan cuka ,tunggu 15 menit , kemudian dicuci lagi dan [d??i??] goreng sampai matang.
-
Setelah itu goreng cabe,bawang merah, tomat, dan kemiri, digoreng masih utuh, bawang putih yang sudah diiris digoreng terpisah
-
Setelah semua selesai digoreng giling cabe merah,bawang merah, tomat,kemiri, bawang putih, setelah hampir halus masukan terasi dan gula merah, kemudian kasih penyedap rasa secukupnya.
Itulah tadi Resep pecel ayam sambel terasi bunda bojes, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep pecel ayam sambel terasi bunda bojes diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep pecel ayam sambel terasi bunda bojes Dari Silvi Oktavia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep pecel ayam sambel terasi bunda bojes Dari Silvi Oktavia dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/02/resep-pecel-ayam-sambel-terasi-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.