Resep Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap) oleh Liaa Ikhlas
Berikut ini adalah resep memasak Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap). Resep Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap) yang dibuat oleh Liaa Ikhlas bisa disajikan 2-3 porsi.
Resep Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap)
Porsi: 2-3 porsi
Bahan-bahan
- 2 piring Nasi Putih
- 15 buah Cabe Rawit(kecil)
- 1 buah Cabe Merah Besar
- 5 siung Bawang Merah
- 3 Siung Bawang Putih
- secukupnya Garam
- secukupnya Penyedap rasa
- secukupnya kunyit
- 1/2 sendok teh Ketumbar
- 2 butir Telor
- 4 potong Sayap ayam
Langkah
-
Haluskan garam, kunyit dan ketumbar. Beri sedikit air
-
Masukkan panci kecil, dengan sayap ayam, didihkan dengan api sedang (agar bumbu merasuk ke sayap ayam)
-
Sambil menunggu bumbu ayam meresap, Haluskan cabe kecil, cabe merah, BaMe, Bapu
-
Tiriskan sayap ayam, goreng hingga kecoklatan, sisihkan
-
Masukkan telor ke dalam minyak goreng, goreng dengan diacak2 (diaduk sampai hancur), sisihkan
-
Sisakan sedikit minyak goreng, tumis bumbu nasi goreng yang sudah dihaluskan (3) dengan api kecil sampai keluar bau harum
-
Masukkan nasi aduk-aduk hingga tercampur rata
-
Tambahkan garam dan penyedap rasa secukupnya, aduk hingga rata
-
Masukkan telor acak, aduk2 lagi hingga rata dan matang,
-
Taraa siap dihidangkan jangan lupa sayap ayamnya yaa.. ??
Itulah tadi Resep Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap) By Liaa Ikhlas diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi Goreng Hot SS (Special Sayap) By Liaa Ikhlas dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/01/resep-nasi-goreng-hot-ss-special-sayap.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.