Resep Crackers pie chocolate oleh melinda mochtar
Berikut ini cara memasak Crackers pie chocolate. Resep Crackers pie chocolate yang dishare oleh melinda mochtar bisa jadi .
Resep Crackers pie chocolate
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bungkus crackers (saya gunakan saltcheese)
- 1 bungkus puding / 2 bungkus agar2 siap saji
- 1 bar cokelat
- 30 gr butter
- 1 kotak susu cair uk sedang
- Kismis utk hiasan
Langkah
-
Pertama tama lumerkan butter, dan hancurkan crackers sampai agak halus.
-
Lalu crackers yg sdh hancur dicampur dgn butter yg sudah lumer. Campurkan sampai agak lengket, siapkan loyang yg sudah dilapisi aluminium foil, lalu padatkan bahan tsb di cetakan sampai benar-benar padat. Setelah selesai, dinginkan di kulkas
-
Utk isi pie nya. Masak puding / agar2 powder dgn susu cair, lalu campurkan juga dgn cokelat yg sebelumnya jg sudah dilumerkan. (Ingat takaran susu cair harus sesuai dgn takaran cairan yg tertulis dikemasan puding powder)
-
Terakhir masukkan kismis dan masak hingga mendidih. Lalu masukkan adonan tersebut ke dlm loyang yg sudah diisi lapisan crackers sebelumnya. Diamkan sebentar lalu dinginkan kembali di dlm kulkas
-
(Utk hasil yg nikmat, pie bisa disajikan jika sudah di dinginkan semalaman) jika tdk, biasanya lapisan bawahnya akan cepat hancur jika dipotong.
Itulah tadi Resep Crackers pie chocolate, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Crackers pie chocolate diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Crackers pie chocolate Oleh melinda mochtar diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Crackers pie chocolate Oleh melinda mochtar dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2018/01/resep-crackers-pie-chocolate-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.