Resep Gorengan Mie Telor oleh Dapur Andwina
Dibawah ini adalah cara memasak Gorengan Mie Telor. Resep Gorengan Mie Telor yang dibuat oleh Dapur Andwina dapat disajikan .
Resep Gorengan Mie Telor
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bungkus mie telor
- 2 btg daun bawang, iris halus
- 5 sdm tepung terigu
- 1 sdt tepung beras
- 2 btr telor
- Secukupnya daging ayam sudah direbus/sosis/baso/ daging cincang
- 1 btg wortel, potong dadu kecil2
- 5 cabe rawit hijau, iris halus (boleh skip)
- Bumbu dihaluskan :
- 4 btr bawang putih
- 1 sdt merica
- Secukupnya garam
Langkah
Rebus mie, setelah matang, tiriskan, sisihkan.
Potong dadu kecil ayam/sosis/baso atau daging cincang, kalau sy menggunakan 1 potong dada ayam yg sudah direbus kemudian ambil dagingnya, potong dadu, sisihkan.
Campurkan semua bahan, aduk rata, tambahkan air sekitar 3 sdm atau secukupnya, adonan tdk encer yaa.
Goreng hingga kekuningan, sajikan panas.
Catatan : Bisa menggunakan indomie, bumbu halus diganti dgn bumbu indomie.
Demikianlah Resep Gorengan Mie Telor, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Gorengan Mie Telor diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gorengan Mie Telor - Dapur Andwina diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gorengan Mie Telor - Dapur Andwina dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/12/resep-gorengan-mie-telor-dapur-andwina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.