Resep Cumi Goreng Lada Garam oleh HeniMaria
Dibawah ini adalah resep masakan Cumi Goreng Lada Garam. Resep Cumi Goreng Lada Garam yang dishare oleh HeniMaria bisa menjadi .
Resep Cumi Goreng Lada Garam
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr cumi, bersihkan, potong bulat
- 6 tetes cuka
- Garam
- Bawang putih, ulek
- Bahan pelapis:
- Aduk rata:
- 100 gr tepung terigu
- 50 gr tepung maizena
- 1 sdt baking powder
- Garam, merica hitam
- Bahan pencelup:
- Aduk rata:
- 50 gr tepung terigu
- 1/4 sdt garam
- 100 ml air es
- Bahan tumisan:
- 8 siung bawang putih cincang kasar
- 3 buah cabe merah keriting, cincang kasar
- 3 buah cabe rawit hijau, cincang kasar
- 3 buah cabe rawit merah, cincang kasar
- 2 batang daun bawang kecil iris halus
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt merica bubuk
- 2 sdm margarine untuk menumis
Langkah
-
Lumuri cumi dengan cuka (supaya tidak alot) dan garam, diamkan selama 15menit.
-
Gulingkan di bahan pelapis, celup ke bahan pencelup, gulingkan lagi di bahan pelapis, goreng dlm minyak banyak yg panas, hingga kuning kecoklatan, angkat, tiriskan, tata di piring.
-
Tumis bawang putih dan cabe merah keriting sampai harum, tambahkan daun bawang, garam, merica bubuk. Aduk rata, tuangkan di atas cumi goreng, sajikan.
Demikianlah Resep Cumi Goreng Lada Garam, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cumi Goreng Lada Garam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi Goreng Lada Garam Oleh HeniMaria diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi Goreng Lada Garam Oleh HeniMaria dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/12/resep-cumi-goreng-lada-garam-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.