Resep Ayam Kecap Pedas Manis Dari Wedar Panji Mardyaningsih

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam Kecap Pedas Manis Dari Wedar Panji Mardyaningsih
  • Resep Ayam Kecap Pedas Manis oleh Wedar Panji Mardyaningsih

    Berikut ini adalah cara memasak Ayam Kecap Pedas Manis. Resep Ayam Kecap Pedas Manis yang dishare oleh Wedar Panji Mardyaningsih cukup untuk .



    resep masakan Ayam Kecap Pedas Manis


    Resep Ayam Kecap Pedas Manis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 4 potong Ayam Segar
    2. Daun Bawang (iris tipis)
    3. sesuai selera Cabai Rawit
    4. sesuai selera Cabai Merah
    5. 1 buah Bawang Putih
    6. 2 buah Bawang Merah
    7. 1/2 siung Bawang Bombai
    8. Kecap Manis
    9. Garam

    Langkah

    1. Siapkan bumbu bumbu kemudian diiris

    2. Sembari menyiapkan bumbu iris, goreng potongan ayam dengan api kecil hingga berwarna emas kemudian angkat dan tiriskan

    3. Tumis bawang putih, bawang merah, dan bawang bombai hingga tercium bau harum

    4. Masukkan potongan ayam yang telah di goreng kemudian aduk aduk

    5. Masukan cabai yang telah diiris

    6. Tambahkan garam dan kecap manis

    7. Aduk aduk sembari menunggu hingga asat

    8. Masukan daun bawang lalu aduk hingga merata

    9. Ayam Kecap siap dihidangkan ??




    Itulah tadi Resep Ayam Kecap Pedas Manis, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Ayam Kecap Pedas Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Kecap Pedas Manis Dari Wedar Panji Mardyaningsih diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Ayam Kecap Pedas Manis Dari Wedar Panji Mardyaningsih dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/11/resep-ayam-kecap-pedas-manis-dari-wedar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.