Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker) Karya Dewi Arianto

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker) Karya Dewi Arianto
  • Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker) oleh Dewi Arianto

    Inilah cara membuat Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker). Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker) yang dibuat oleh Dewi Arianto dapat disajikan .



    resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker)


    Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 4 cup beras
    2. 1 bgks santan kara kecil
    3. 4 ruas kunyit
    4. 1 ruas jahe
    5. 1 ruas laos
    6. 2 batang sere (geprek)
    7. 2 lembar daun pandan
    8. 5 lembar daun salam
    9. 5 lembar daun jeruk
    10. secukupnya Garam
    11. sesuai selera Air takaran menanak nasi biasanya
    12. sedikit Jeruk nipis

    Langkah

    1. Bersihkan beras

    2. Parut Kunyit, Jahe, laos. Setelah diparut kasih air kemudian diperas dan disaring.

    3. Masukkan beras ke dalam tempat rice cooker, masukkan bahan santan kara, air parutan (kunyit,jahe,laos), daun jeruk, daun salam, daun pandan, sere, beri garam secukupnya agar gurih dan peras jeruk nipis sedikit agar kuningnya bagus. Tekan tombol cook pada rice cooker. Tunggu sampai matang.

    4. Nasi siap disajikan




    Itulah Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker), Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker) Karya Dewi Arianto diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi Kuning Praktis (Rice Cooker) Karya Dewi Arianto dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/10/resep-nasi-kuning-praktis-rice-cooker.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.