Resep Urab bumbu kencur oleh Tary
Berikut ini adalah cara membuat Urab bumbu kencur. Resep Urab bumbu kencur yang dibuat oleh Tary bisa menjadi 4 porsi.
Resep Urab bumbu kencur
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 2 ikat kangkung
- 1 ikat kacang panjang
- secukupnya toge
- 1/2 butir kalapa parut
- 1/2 buah gula jawa
- bumbu halus
- 3 siung bawang putih
- 1 ruas kencur
- 1/2 sachet terasi bakar dr terasi abc
- sesuai selera cabai rawit
- secukupnya garam
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
Langkah
-
Rebus sayuran secara bergantian.angkat.tiriskan
-
Tumis bumbu halus.masukan daun jeruk dan daun salam.aduk rata.masukan gula merah aduk trs sampai warna kecoklatan
-
Tata sayuran dalam piring.taro bumbu di atasnya.siap di hidangkan
Itulah tadi Resep Urab bumbu kencur, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Urab bumbu kencur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Urab bumbu kencur By Tary diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Urab bumbu kencur By Tary dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2017/09/resep-urab-bumbu-kencur-by-tary.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.